ilustrasi beasiswa

THENEWSULSEL.COM, JAKARTA - Kabar gembira bagi Anda yang ingin kuliah di luar negeri dengan tanggungan beasiswa penuh.

Saat ini, pemerintah Hungaria menawarkan beasiswa penuh untuk kuliah program S1, S2 (magister), dan S3 (doktoral).

Beasiswa ini terbuka bagi pelamar dari berbagai negara di dunia, termasuk warga negara Indonesia. (WNI).

Melalui program beasiswa Stipendium Hungaricum, pemerintah Hungaria ingin mempromosikan pendidikan tinggi Hungaria untuk menarik mahasiswa asing terbaik dari seluruh dunia yang dapat membangun ikatan pribadi dan profesional dengan negaranya.

Baca: Beasiswa S1 dan S2 di Belanda, Tahun Pertama Dapat Rp 39 Juta, Ini Syaratnya

Sesuai laman Stipendiumhungaricum, cakupan beasiswa dari pemerintah Hungaria tersebut meliputi: 

Bebas atau gratis biaya kuliah

Dapat tunjangan bulanan 

Asrama gratis atau biaya akomodasi 

Asuransi kesehatan 


Tags: beasiswa beasiswa mahasiswa beasiswa S2 kuliah S2 magister mahasiswa Mahasiswa S1 program magister program S1 program S2 S1 S2 S3

Baca juga