ilustrasi emas Antam

THENEWSULSEL.COM, JAKARTA - Harga emas batangan bersertifikat Antam yang diproduksi  Logam Mulia PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) naik pada Sabtu (23/10/2021).

Sesuai situs Logam Mulia, Sabtu (23/10), harga emas Antam dibanderol Rp 928.000 per gram. 

Harga emas Antam ini naik Rp 3.000 dibandingkan sehari sebelumnya Jumat (22/10) yang berada di level Rp 925.000 per gram.

Sedangkan harga buyback emas Antam pada Sabtu (23/10) berada di level Rp 815.000 per gram. Harga ini naik Rp 4.000 dibandingkan sehari sebelumnya, yakni Rp 811.000 per gram.

Harga emas batangan Antam pada Sabtu (23/10) belum termasuk pajak:

Harga emas 0,5 gram: Rp 514.000

Harga emas 1 gram: Rp 928.000

Harga emas 5 gram: Rp 4.415.000

Harga emas 10 gram: Rp 8.775.000

Harga emas 25 gram: Rp 21.812.000

Harga emas 50 gram: Rp 43.545.000

Harga emas 100 gram: Rp 87.012.000

Harga emas 500 gram: Rp 434.320.000

Harga emas 1.000 gram: Rp 868.600.000



Tags: emas antam harga harga emas

Baca juga