Lionel Messi tampil perdana bersama PSG pada laga lawan Reims di Liga Prancis, Senin (30/8/2021) dini hari WIB. Pada debutnya, Messi tidak mencetak gol.

Di babak kedua, PSG tetap mendominasi permainan. Mbappe mencetak gol keduanya di laga ini setelah menerima umpan silang Achraf Hakimi.

Setelah unggul dua gol, pelatih PSG Mauricio Pochettino memasukkan Messi, menggantikan Neymar.

Artinya, lini depan PSG diisi trio Mbappe, Messi, dan Angel Di Maria yang kemudian digantikan Julian Draxler. (*) 

Susunan Pemain

Reims (5-3-2): 1-Predrag Rajkovic; 32-Thomas Foket, 6-Andrew Gravillon, 2-Woul Faes, 5-Abdelhamid, 11-Nathanael Mbuku (14-Valon Berisha 46'); 23-Moreto Cassama (28-Bradley Locko 46'), 26-Dion Lopy (19-Mitchell van Bergen 71'), 15-Marshall Munetsi; 20-Ilan Kebal (12-Alexis Flips 75'), 27-El Bilal Toure (22-Hugo Ekitike 81') 

Pelatih: Oscar Garcia 

Baca: Lowongan Kerja Perusahaan Sawit Ternama untuk Lulusan D4-S1 Berbagai Jurusan, Ada Penempatan Sulawesi

PSG (4-3-3): 1-Keylor Navas; 2-Achraf Hakimi, 5-Marquinhos, 24-Thilo Kehrer, 22-Abdou Diallo (3-Presnel Kimpembe 75'); 18-Georginio Wijnaldum (21-Ander Herrera 66'), 27-Idrissa Gueye, 6-Marco Verratti (8-Leandro Paredes 75'); 11-Angel Di Maria (23-Julian Draxler 81'), 7-Kylian Mbappe, 10-Neymar (30-Lionel Messi 66') 

Pelatih: Mauricio Pochettino



Tags: Kylian Mbappe Liga Prancis Lionel Messi PSG

Baca juga