Ilustrasj: Teh Serei

THENEWSULSEL.COM - Minum air rebusan serai seharusnya mulai dilirik menjadi kebiasaan baik yang rutin dilakukan.

Serai tidak hanya digunakan sebagai bumbu masakan dan aroma pengusir nyamuk, loh! Minum rebusan air serai membuat tubuh bisa menerima begitu banyak manfaat untuk kesehatan.

Dilansir dari rndhealth, inilah manfaat mengonsumsi serai bagi tubuh kita.

1. Melancarkan peredaran darah.

2. Mengatasi ketombe dan rambut rontok.

3. Mengatasi pegal-pegal di persendian dan mengurangi encok.

4. Membantu meluruhkan batu ginjal karena memiiki sifat diuretik (melancarkan buang air kecil).

5. Membantu menurunkan kadar gula berlebih dalam darah.

Moms bisa mengonsumsi serai dengan cara membuatnya menjadi minuman seperti sari rebusan serai.

Dengan cara ini, segala manfaat serai bisa larut dalam air dan lebih mudah dikonsumsi oleh tubuh.

Begini Moms caranya membuat minuman sari rebusan serai:

Cara Membuat Air Rebusan Serai

Bahan :

Cara Membuat :

5 Kata kata Manis untuk Menjaga Rumah Tangga tetap Harmonis

Benarkah Kerokan Bisa Obati Masuk Angin?

Minumah ramuan teh serai secara teratur setiap hari agar lebih terasa manfaatnya.

Untuk mengobati alergi, luka bakar, atau infeksi lain pada kulit, Moms bisa menumbuk potongan serai segar lalu ditempelkan pada kulit yang terinfeksi.

Kandungan anti bakteri dalam serai akan mempercepat penyembuhan infeksi pada kulit.(*)


Baca juga