Ilustrasi: CPNS Kementerian BUMN

4. Ahli Pertama - Penata Kelola Perusahaan Negara

Pada posisi ini, jumlah formasi yang dibuka sebanyak 10 yang terdiri dari 8 formasi umum, 1 cumlaude dan 1 disabilitas. Peserta yang lolos seleksi akan di tempatkan di unit kerja Deputi Bidang Sumber Daya Manusia, Teknologi dan Informasi.

5. Ahli Pertama - Analis Pengelolaan Keuangan APBN

Pada posisi ini, jumlah formasi yang dibuka sebanyak 4. Peserta yang lolos seleksi akan di tempatkan di unit kerja Sekertaris Kementerian BUMN.

Kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan S1 jurusan Ekonomi / Ekonomi dan Bisnis / Ekonomi Bisnis / Ekonomi Pembangunan / Ekonomi Manajemen / Ekonomi Keuangan / Ilmu Ekonomi / Hukum / Hukum Bisnis / Ilmu Hukum / Akuntansi / Manajemen / Ilmu Akuntansi / Akuntansi Keuangan /Akuntansi Manajemen / Sistem Informasi Akuntansi / Ilmu Manajemen / Manajemen Bisnis / Manajemen Keuangan /Manajemen Perbankan / Administrasi /Administrasi Bisnis / Administrasi Keuangan/ Ilmu Administrasi / Administrasi Publik /Administrasi Negara / Manajemen dan Kebijakan Publik.

6. Ahli Pertama - Arsiparis

Pada posisi ini, jumlah formasi yang dibuka sebanyak 2. Peserta yang lolos seleksi akan di tempatkan di unit kerja Sekertaris Kementerian BUMN.

Baca: Gawat, Kantor Menteri Syahrul Yasin Limpo Disegel Petugas

Kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu D-IV Kearsipan/Ilmu Kearsipan/Arsiparis atau S1 jurusan Administrasi Negara / Ilmu Administrasi Negara / Kearsipan / Arsiparis / Sistem Informasi / Administrasi Publik / Ilmu Administrasi Publik / Ilmu Perpustakaan /Administrasi / Ilmu Administrasi / Ilmu Kearsipan / Manajemen / Ilmu Manajemen /Sekretaris / Manajemen dan Kebijakan Publik.

7. Ahli Pertama - Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Pertama

Pada posisi ini, jumlah formasi yang dibuka sebanyak 3. Peserta yang lolos seleksi akan di tempatkan di unit kerja Sekertaris Kementerian BUMN.

Kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan S1 jurusan Ekonomi / Ekonomi dan Bisnis / Ekonomi Bisnis / Ekonomi Pembangunan / Ekonomi Manajemen / Ekonomi Keuangan / Ilmu Ekonomi / Hukum / Hukum Bisnis / Ilmu Hukum / Teknik Industri / Administrasi Publik / Administrasi Negara / Manajemen dan Kebijakan Publik.

8. Analis Keuangan

Kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan S1 jurusan Ekonomi / Ekonomi dan Bisnis / Ekonomi Bisnis / Ekonomi Pembangunan / Ekonomi Manajemen / Ekonomi Keuangan / Ilmu Ekonomi / Akuntansi / Manajemen / Ilmu Akuntansi / Akuntansi Keuangan /Akuntansi Manajemen / Sistem Informasi Akuntansi / Ilmu Manajemen / Manajemen Bisnis / Manajemen Keuangan /Manajemen Perbankan / Administrasi /Administrasi Bisnis / Administrasi Keuangan/ Ilmu Administrasi / Administrasi Publik / Ilmu Administrasi Publik / Administrasi Negara / Manajemen dan Kebijakan Publik.(*)


Tags: buka lowongan CPNS 2021 Jadi PNS lowongan cpns lowongan kerja

Baca juga