ilustrasi emas Antam

THENEWSULSEL.COM, JAKARTA - Harga emas untuk logam mulia Antam yang dijual di Pegadaian, Selasa (16/2/2021), turun Rp 11.000 untuk ukuran (pecahan) 2 gram, dibandingkan sehari sebelumnya.

Laman Pegadaian melansir, Selasa (16/2), harga emas ukuran 2 gram untuk logam mulia Antam dibanderol Rp 1.900.000.

Logam mulia Antam dijual dalam bentuk batangan dengan beberapa ukuran berat, seperti 1 gram, 2 gram, dan 5 gram.

Selain logam mulia Antam, di Indonesia terdapat juga PT Untung Bersama Sejahtera (UBS) yang mengeluarkan produk emas batangan dan perhiasan.

Hari Selasa (16/2), harga emas produk UBS turun Rp 9.000 untuk ukuran 1 gram dibandingkan sehari sebelumnya. 

Produk emas Antam dan UBS dapat diperoleh di toko emas, butik masing-masing perusahaan, dan pegadaian. Berikut rincian harganya: 

 Harga Emas Antam

⦁ 2 gram: Rp 1.900.000

⦁ 3 gram: Rp 2.823.000

⦁ 5 gram: Rp 4.670.000

⦁  10 gram: Rp 9.283.000

⦁  25 gram: Rp 23.075.000

⦁  50 gram: Rp 46.068.000

⦁  100 gram: Rp 92.053.000

Harga Emas UBS 

⦁  0,5 gram: Rp 494.000

⦁  1 gram: Rp 925.000

⦁  2 gram: Rp 1.834.000

⦁  5 gram: Rp 4.531.000

⦁  10 gram: Rp 9.014.000

⦁  25 gram: Rp 22.490.000

⦁  50 gram: Rp 44.886.000

⦁  100 gram: Rp 89.737.000



Tags: emas antam harga emas

Baca juga