Ilustrasi

Gol penyeimbang Persija tercipta di menit terakhir dari titik penalti oleh Konate. Wasit menunjuk titik penalti, setelah bek Persebaya Reva Adi Utama menjatuhkan Konate di kotak 16. 

Padahal, Persija harus bermain dengan 10 pemain di babak kedua setelah bek Ryuji Utomo diganjar kartu merah di menit ke-65.

Persebaya dengan 45 poin di posisi kelima klasemen,  sementara Persija Jakarta di peringkat ketujuh dengan 34 poin. (*)

Hasil Lengkap Liga 1, Senin (14/2/2022)

Barito Putera vs Persipura 3-0 (Renan da Silva 5', Bayu Pradana 26', Beni Oktovianto 76') 

Persik vs Persela 1-0 (Youssef Ezzejjari 71') 

Madura United vs Persiraja 1-0 (Beto Goncalves 5') 

Persebaya vs Persija 3-3 (Taisei Marukawa 15'p, Ricky Kambuaya 48', Samsul Arif 83'/Marko Simic 2', Makan Konate 86' 90+5'p) 

Klasemen 5 Besar Liga 1

1 Arema 24 13 10 1 16 49 

2 Bhayangkara 24 15 4 5 11 49 

3 Bali United 24 14 6 4 21 48 

4 Persib 23 14 4 5 15 46 

5 Persebaya 25 13 6 6 15 45


Tags: BRI Liga 1 hasil Liga 1 klasemen Liga 1 Liga 1 2021-2022 Persebaya Persebaya Surabaya Persija Persija Jakarta Persipura Persipura Jayapura

Baca juga