Ilustrasi

Persija menempati posisi ke-9 klasemen dengan poin 21. PSM tepat berada di bawah Persija, peringkat ke-10 dengan 19 poin.

Jika Persija menang, maka Tim Macan Keyamoran berpeluang menembus papan atas.

Sebaliknya, jika PSM yang menang, maka tim Ayam Jantan dari Timur akan naik ke urutan ke-9 menggusur Persija.

Karena itu, hasil laga ini sangat penting bagi kedua tim. Namun, PSM dipastikan tanpa pengatur serangan Wiljan Pluim yang cedera pada laga lawan Persela Lamongan.

Pada laga lawan Persela, PSM tampil tanpa pemain pilar yang cedera dan akumulasi kartu, yakni Serif Hasic, Anco Jansen, dan Zulkifli Syukur. 

Baca: Beasiswa S2 ke Jepang, Kuliah Gratis dan Dapat Tunjangan 8.000 Yen

Tanpa banyak pilar ini, PSM harus bersiap mengandalkan pemain lokal melawan Marko Simic dan kawan-kawan. (*)

Jadwal Liga Indonesia 2021-2022 

Selasa, 7 Desember 2021

Pukul 15:15 WIB - PSS vs Persipura 

Pukul 18:15 WIB – Persita vs PSIS 

Pukul 20:45 WIB – PSM vs Persija (live Indosiar)


Tags: BRI Liga 1 jadwal bola jadwal bola hari ini jadwal bola malam ini jadwal sepakbola Liga 1 2021-2022 Macan Kemayoran Persija Persija Jakarta Persipura Persipura Jayapura Persita Persita Tangerang PSIS Semarang PSM Makassar Tim Macan Kemayoran Wiljan Pluim

Baca juga