Ilustrasi CPNS 2021

Berikut 6 kesalahan yang paling umum dilakukan oleh para pelamar dan bisa membuat Anda langsung gagal seleksi CPNS 2021:

1. Pelamar yang mengikuti seleksi CPNS sering salah unggah surat pernyataan. Kesalahan surat pernyataan yang dibuat biasanya dalam bentuk salah format entah karena mengurangi atau menambahkan poin-poin pernyataan.

2. Pelamar yang mengikuti seleksi CPNS paling sering membuat kesalahan berupa lupa mengunggah surat pernyataan.

3. File yang diunggah pelamar yang mengikuti seleksi CPNS adalah file fotokopian sementara file yang diminta adalah hasil scan dari file asli yaitu ijazah, transkrip, dan KTP.

4. File yang diunggah pelamar yang mengikuti seleksi CPNS tidak lengkap.

Pelamar yang mengikuti seleksi CPNS malah salah menentukan jenis formasi yang dipilih.

5.Kesalahan pilih formasi ini biasanya terjadi karena latar pendidikan dan kualifikasi yang tidak sesuai dari pelamar seleksi CPNS.

Baca: Info Terbaru: Tak Lulus Tes Administrasi, Pendaftar CPNS Boleh Ajukan Protes!

Baca: Info Terbaru, Pendaftaran CPNS 2021 Diperpanjang Hingga 26 Juli, Ini Dua Pertimbangan BKN

6. Terakhir, pelamar seleksi CPNS malah mengunggah surat lamaran yang ditujukan ke daerah lain.

Peserta seleksi CPNS jangan menganggap remeh dalam hal pengumpulan berkas. Karna hal itu merupakan 'tiket' awal sebelum menuju ke tahap ujian. Maka jangan sampai berkas pendaftaran Anda menjadi penyebab Anda gagal untuk menjadi PNS/ASN 2021.

Baca: MenPAN-RB Keluarkan Atutan Baru untuk ASN di Wilayah PPKM Level 4, Ini Petikannya

Itulah enam hal yang wajib dihindari oleh peserta seleksi CPNS 2021.(*)


Baca juga